Mengirim Surat Kepada Jokowi Alasan Penolakan Hari Santri Nasional

Muhammadiyah Mengirim Surat Kepada Presiden Jokowi tentang alasan Penolakan Hari santri Nasional.

Pimpinan Pusat Muhammadiyah mengirimkan surat kepada jokowi tentang alasan penolakan penetapan hari santri nasional.

pimpinan Pusat muhammadiyah menyadari akan janji politik jokowi saat kampanye, akan menetapkan hari santri nasiola, namun menurut muhammadiyah hal ini akan berdampak terhadap keharmonisan hubungan ormas-ormas islam yang ada di Indonesia, surat tertanggal 19 Oktober 2015 tersebut dengan nomor : 482/I.O/A/2015.

menurut haidar nashir, penetapan ini akan membuka sekte-sekte labih menganga, padahal selama ini muhammadiyah berusaha untuk meminimalkan perbedaan perbedaan yang ada antara ormas islam demi keharmonisan  hubungan ormas ISlam yang ada di Indonesia.

Bung karno adalah seorang santri, namun tidak menetapkan tanggal 22 oktober itu sebagai hari santri, karena menyadari akan keutuhan Umat islam yang ada di Indonesia,

bagaimana tanggapan kita tentang hari santri yang telah di tetapkan oleh pemerintah tersebut. kita berharap tentunya tidak akan menimbulkan pro dan kontra yang berkepanjangan. karena pada dasarnya penetapan itu tentunya telah dipikirkan dan dipertimbangkan secara matang. namun masalah pro dan kontra itu biasa, kita sikapi secara arif dan bijaksana agar sekat-sekat ormas islam tidak semakin menganga apalagi sampai terjadi hal yang membawa pada permusuhan ormas.

wallahu a'lam 

0 Response to "Mengirim Surat Kepada Jokowi Alasan Penolakan Hari Santri Nasional"

Post a Comment

Komentar kawan-kawan agar sopan, serta tidak berbau sara..